GIZI SELULER - S3 ILMU PANGAN
Gizi seluler adalah salah satu mata kuliah yang diajarkan di Program Doktor Ilmu Pangan Fakultas Teknologi Pertanian UGM.
Mata
kuliah Gizi Seluler menjelaskan pemenuhan zat Gizi di tingkat seluler dalam
upaya mendapatkan kesehatan optimal serta menahan
percepatan proses degenerasi. Pokok bahasan meliputi meliputi
berbagai jenis sel sebagai penyusun jaringan organ tubuh dan fungsinya; sel
sebagai komponen berbagai sistem fisiologis, apoptosis dan siklus sel,
komunikasi dan transport antar sel; peran pangan fungsional dan interaksi zat
gizi dalam melawan pengaruh negatif radikal bebas; serta konsep nutrigenomik.
Teacher: Yunika Mayangsari, Priyanto Triwitono