Penginderaan Jauh Terapan_DIIITGM_Gasal2020
Pengindraan Jauh Terapan Kelas B
Selamat mempelajari Pengindraan Jauh Terapan
Matakuliah ini berisi materi-materi teori dan praktikum mulai dari
georefencing citra, klasifikasi citra secara interpretasi visual, uji lapangan,
deteksi perubahan dengan cara sederhana, klasifikasi digital, deteksi perubahan
lahan lanjut, NDVI dan penajaman citra
Praktik Survei Rekayasa (DGMT 352)_D3TGM_Gasal2020
Matakuliah ini bertujuan :
melatih mahasiswa untuk praktik penerapan konsep perencanaan jalur trase jalan sederhana namun lengkap dengan simulasi mini-project sejak awal semester. Pada MK ini mahasiswa melakukan penyiapan dan pengecekan alat dan bahan terkait, mengadakan kerangka kontrol pada calon lokasi jalur trase jalan berada, melakukan perencanaan jalur trase dan geometri lengkung trase, melakukan stake-out rencana lengkung ke lapangan, melakukan pengukuran penampang memanjang dan melintang, melakukan perhitungan luas penampang, dan melakukan perhitungan volume sesuai Request Level yang ditetapkan.