Statistik S1 TPHP (WPA2)
Mata kuliah Biostatistika merupakan matakuliah dasar yang berisi konsep statistika deskriptif dan statistika inferensi, yaitu meliputi:
1 | Pendahuluan. |
2 | Data dan Skala Pengukuran, Grafik, tabel dan ukuran numerik. |
3 | Konsep Peluang dan Variabel Random. |
4 | Distribusi Peluang Diskret (Distribusi Binomial dan Distribusi Poisson) dan Distribusi Peluang Kontinu (distribusi Normal). |
5 | Inferensi Statistik Satu Populasi Sembarang dan Normal. |
6 | Inferensi Statistik Dua Populasi Sembarang dan Normal. |
7 | Analisis Variansi (ANAVA). |
Teacher: Era Setya Cahyati, Irwan Endrayanto