Pemeriksaan Keuangan Sektor Publik II
Matakuliah Pemeriksaan Keuangan Sektor Publik II merupakan
kelanjutan dari mata kuliah Pemeriksaan Keuangan Sektor Publik I. Mata kuliah ini menekankan pada penerapan teknik
pemeriksaan dalam berbagai jenis pemeriksaan keuangan di sektor publik. Materi yang akan diberikan meliputi pemeriksaan berabgai akun transaksi, penyelesaian pemeriksaan dan pelaporan
pemeriksaan.