Keperawatan Dasar PSHG

Deskripsi Mata Kuliah Dasar Dasar Keperawatan

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib yang terdiri dari tatap muka dikelas sebesar 2 SKS dan praktikum 1 SKS. Adapun tujuan pembelajaran ini mampu mengaplikasikan ilmu higiene gigi, kedokteran gigi dasar, kedokteran gigi klinik, dan keperawatan sebagai dasar untuk mencapai kompetensi higienis gigi.


Luaran pembelajaran mata kuliah Dasar Dasar Keperawatan (Course Learning Outcome/CLO)

  • Mengaplikasikan prinsip-prinsip asuhan keperawatan dasar untuk menunjang pelayanan higiene gigi.

  • Menggunakan prinsip-prinsip dasar kebutuhan manusia secara holistik yang berhubungan dengan pelayanan higiene gigi.