Pengelolaan Multi Bencana

Matakuliah ini memberikan konsep teoritis terkait pengertian multibencana dengan faktor-faktor yang menyebabkan dan memicu terjadinya bencana, baik faktor alam maupun faktor manusia, memberikan dasar-dasar karakteristik dan tipologi bencana baik magnitude, frekuensi, intensitas, distribusi spasial, fluktuasi temporal, periode ulang kejadian, distribusi dampak, dan jumlah korban yang ditimbulkan.