Biologi Hutan A Gasal 2024/2025

Mata Kuliah Biologi Hutan (KTU22102) merupakan mata kuliah wajib mahasiswa Fakultas Kehutanan. Dalam mata kuliah ini dipelajari pemahaman tentang ciri makhluk hidup, struktur dan fungsi sel, transport membrane, pembelahan sel dan sitosekeleton, dasar-dasar metabolisme: anabolisme dan katabolisme, dasar-dasar genetika, struktur dan fungsi flora dalam sistem biologi hutan, struktur dan fungsi fauna dalam sistem biologi hutan, reproduksi pertumbuhan dan perkembangan flora fauna dalam sistem biologi hutan, keanekaragaman hayati, dasar-dasar ekologi dan biosistem hutan. Selain itu juga dipelajari mengenai konservasi hayati dan evolusi.

Selamat belajar!