PRAKTIKUM TEKNIK PENGATURAN MOTOR LISTRIK KELAS RE4B2

Pada mata praktikum pengaturan mesin-mesin listrik ini dibahas topik-topik pengaturan mesin-mesin listrik. Pengaturan mesin-mesin listrik meliputi pengaturan motor-motor listrik DC dan pengaturan mesin-mesin listrik AC, baik pengaturan motor AC fase tunggal maupun 3 fase.