Masyarakat Hukum Adat: Diskursus Global

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah konsentrasi di Departemen Hukum Adat Fakultas Hukum UGM yang dapat diambil oleh mahasiswa yang mengambil konsentrasi hukum adat dan bidang hukum lain.